VISI KWARCAB BINTAN
TERWUJUDNYA KWARTIR CABANG BINTAN YANG MANDIRI, BERKUALITAS, SEJAH TERA DAN SOLUSI HANDAL MASALAH KAUM MUDA
MISI KWARCAB BINTAN
Menanamkan nilai-nilai Kepramukaan Kepada Kaum Muda
Meningkatkan Kualitas Anggota Gerakan Pramuka Yang bertakwa dan berlandasan Pancasila
Meningkatkan Prasarana dan Sarana
Membentuk Kader Muda Yang Peduli dan Tanggap Masalah Kemasyarakatan dan Lingkungan
Mengerakan Kaum Muda Yang Menjunjung Tinggi Nilai-nilai Budaya
Menjadikan Pramuka Yang mandiri dan berkarakter